BACA JUGA:Wondr Jakarta Running Festival 2025: 27.300 Pelari, Bukti Dukungan BNI untuk Sport Tourism Nasional
Kompetisi ini mempertandingkan lima jenis permainan rakyat, yakni tarik tambang, sumpit tradisional, enggrang, bakiak, dan lari estafet.
Seluruh pelajar SMA, SMK, serta perwakilan sekolah se-Kaltara turut ambil bagian dalam kegiatan ini.