Jangan Panik! Ini Cara Mengatasi Laptop Lemot Tanpa Keluar Biaya Besar
Ilustrasi--Telkomsel
7. Pindai Laptop dengan Antivirus
Virus, malware, atau adware adalah salah satu penyebab laptop tiba-tiba melambat.
Pemindaian rutin dengan antivirus terpercaya dapat membersihkan ancaman yang bekerja di latar belakang.
8. Lakukan Defrag Jika Masih Menggunakan HDD
Pengguna HDD bisa merapikan struktur penyimpanan dengan melakukan defragmentasi untuk mempercepat akses file.
Caranya:
• Cari Defragment and Optimize Drives
• Pilih drive yang ingin dioptimalkan
• Klik Optimize
9. Tambah Kapasitas RAM
Upgrade RAM dapat meningkatkan kemampuan multitasking dan membuat laptop lebih responsif.
Namun pastikan laptop mendukung penambahan RAM agar tidak terjadi error.
10. Ganti HDD ke SSD
BACA JUGA:Main Roblox Lebih Aman untuk Anak? Kini Ada Fitur Verifikasi Usia
Perubahan dari HDD ke SSD memberikan peningkatan performa paling terasa.
Sumber: